Untuk sistem kelistrikan UP3 Sanggau sendiri saat ini memiliki daya mampu sebesar 699,8 MW, dengan beban puncak rata-rata sebesar 459,6 MW.
Lebih lanjut Jatmiko berharap partisipasi masyarakat untuk bersama-sama dalam menjaga keandalan pasokan listrik, minimal dengan mengikhlaskan pohon atau tanam tumbuh yang dimiliki yang dekat dengan jaringan listrik PLN dapat ditebang oleh petugas, agar tidak menggangu aliran listrik.
“Listrik itu milik kita bersama, karena kita juga yang menikmatinya. Mari kita turut peduli untuk menjaganya, agar kontinuitas penyalurannya dapat terjaga sehingga aktivitas yang kita lakukan dapat berjalan dengan aman dan lancar,” pungkas Jatmiko.**
Discussion about this post