Terkait strategi pembangunan pertanian di Kalbar agar berkelanjutan dan memberi dampak luas, pihaknya mengarahkan dan melakukan kebijakan di antaranya intensifikasi terhadap tahapan proses produksi.
ADVERTISEMENT
Intensifikasi ini masuk ke dalam setiap tahapan proses produksi pertanian dari hulu sampai ke hilir, mulai dari semai, pengolahan tanaman, pemupukan dan sebagainya kemudian panen sampai ke pada tata niaga.
ADVERTISEMENT
“Intensifikasi perlu sentuhan teknologi. Teknologi di pertanian itu selalu menjadi satu amunisi. Dalam intensifikasi pertanian tentu butuh benih yang unggul,” kata dia. **
Page 2 of 2
Discussion about this post